Selasa, 29 Oktober 2019

SMP MBS JOMBANG MERAIH PRESTASI DI ME AWARD 2019

SMP MBS JOMBANG
Islami, inovatif, unggul dan berdaya saing
Jl. Sawunggaling Gg. V Mojoanyar Ds. Mojotengah Kec. Bareng Kab. Jombang
Akreditasi A
oleh BAN S/M ( Badan Akreditasi Nasional Sekolah/ Madrasah)
dan
Akreditasi Internasional dalam Penjaminan Mutu
ISO 9001:2015 oleh EQUAL ASSURANCE Australia.
PERSEMBAHAN PRESTASI DI ME AWARDS 2019
Prestasi demi prestasi terus di ukir oleh siswa siswi SMP MBS JOMBANG. Pada tanggal 21 september 2019 mereka mempersembahkan prestasi yang membanggakan pada ajang ME AWARDS 2019 di DOME UMM Malang. ME Awards adalah lomba Olimpiade 4 pelajaran yang diselenggarakan oleh Majelis Dikdasmen Pimpinan Wilayah Muhammadiyah ( PWM) jawa Timur. Pesertanya dari sekolah sekolah Muhammadiyah se Jawa Timur bahkan ada yang dari luar Jawa Timur dengan kategori peserta khusus. Pada ME awards kali ini siswa siswi SMP MBS JOMBANG bisa menyabet 4 kategori yang dilombakan. Hal ini menunjukkan bahwa pembinaan pembelaran di SMP MBS JOMBANG merata di seluruh bidang.
Data siswa siswi yang meraih penghargaan
1. Muhammad Rifqi Rinaldi
Special awards Ismu In arabic
2. Aiswaray Zarra Zain
Special awards ismu In English
3. Muhammad Nibros S Ramadhan
Special awards In Math (Matematika)
4. Shafa Adhia Pramesti Ashiani
Special awards in Physics (Fisika)

0 comments:

Posting Komentar